Lombok Barat Kerjasama dengan Kabupaten Bangli dan Tabanan Terkait Distribusi dan Pemasaran Hasil Pangan.

- Jurnalis

Kamis, 23 September 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lombok Barat | suaraselaparang.co.id – Berbagai upaya dilakukan untuk memantapkan akses pendistribusian, pemasaran pangan dan pengembangan potensi daerah untuk kesejahteraan masyarakat yang ada di Kabupaten Lombok Barat (Kab. Lobar) Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) dan sebagai wujud ketahanan pangan masyarakat.

Untuk itu, Pemkab Lobar melakukan penandatanganan kerjasama (MoU) dengan Kabupaten  Bangli dan Kabupaten Tabanan Provinsi Bali terkait pendistribusian, pemasaran pangan dan pengembangan potensi daerah melalui Video conference di Ruang Rapat Jayangrana Kantor Bupati Lobar, Rabu, (22/9/2021).

Sebelum penandatanganan berlangsung, Bupati Lobar H. Fauzan Khalid meminta dalam kesepakatan kerja sama  ini bahwa apa yang kita kerja sama ini tentunya tidak hanya dalam bentuk produk pertanian, produk peternakan melainkan juga kerjabsama hasil olahan pasca panen. Sehingga kemudian menjadi nilai tambah untuk petani, pelaku usaha kecil di masing-masing daerah.

READ  Usai Ramai Dicibir, Anak Kadis Dikbud Akhirnya Mengundurkan Diri Sebagai Tenaga Honorer

“Pemda Lobar memiliki keyakinan bahwa Pemda Kab. Bangli  dan Pemda Kab. Tabanan Provinsi Bali memiliki produk hasil olahan yang diekspor baik dalam negeri maupun luar negeri kemudian bisa ditambah produknya dengan hasil olahan yang dimiliki oleh Kab. Lobar demikian juga sebaliknya sehingga kita bisa maju bersama,“ ungkapnya.

Menyikapi hal tersebut, Bupati Bangli SN Sedana Arta menyambut baik apa yang dikatakan Bupati Lobar, tentunya kita di daerah masing-masing sangat perlu kerjasama seperti ini lebih-lebih kerjasama di produk pasca panen.

READ  Komisi III DPR RI Bahas Anggaran Polri, Kejaksaan Agung, dan Kemenkum Ham

“Kerja sama semacam ini tentunya saling menguntungkan demi memajukan dan mensejahterakan masyarakat masing-masing,” paparnya.

Kabupaten Bangli, kata dia, saat ini kekurangan bahan pangan ternak ayam seperti jagung dan dedak, selain itu Kab. Bangli juga masih kekurangan beras. 

Tentunya kolaborasi dan networking kita bersama adalah keberhasilan sebuah pemerintahan daerah.

“Melalui kerjasama ini Kab. Lobar dan Kab. Tabanan dapat memenuhi kekurangan yang ada di Kab. Bangli dan begitu juga sebaliknya sehingga tercipta kersejahtraaan dan kemakmuran dimasing-masing daerah,” harapnya.

Berita Terkait

Korupsi Penyaluran KUR Cabai, Kejari Lotim Tetapkan Dua Orang Tersangka
Dihadapan Siswa Diktuba 2024, Pi Bupati Lotim Sampaikan Peran Penting Kepolisian
Rapat Pleno Terbuka, Pj Bupati Sampaikan Pilkada Lotim Berjalan Damai
Bangun Semangat Kebersamaan, Pj Bupati Lotim Buka Turnamen OPD Cup
KWRI Lombok Timur Tegaskan Komitmen Untuk Menjadi Mitra Yang Kritis Bagi Pemerintahan Baru
PKK diharapkan Dukung Ketahanan Pangan Keluarga
Tegas, Pj Bupati Ucapkan Terimakasih Kepada Sekolah Yang Berkontribusi Meningkatkan IPM Lombok Timur
BI Perwakilan NTB Anugerahi Lotim Sebagai Mitra Strategis
Berita ini 530 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 3 Desember 2024 - 21:17 WIB

Korupsi Penyaluran KUR Cabai, Kejari Lotim Tetapkan Dua Orang Tersangka

Senin, 2 Desember 2024 - 21:34 WIB

Dihadapan Siswa Diktuba 2024, Pi Bupati Lotim Sampaikan Peran Penting Kepolisian

Senin, 2 Desember 2024 - 21:29 WIB

Rapat Pleno Terbuka, Pj Bupati Sampaikan Pilkada Lotim Berjalan Damai

Senin, 2 Desember 2024 - 21:24 WIB

Bangun Semangat Kebersamaan, Pj Bupati Lotim Buka Turnamen OPD Cup

Minggu, 1 Desember 2024 - 11:58 WIB

KWRI Lombok Timur Tegaskan Komitmen Untuk Menjadi Mitra Yang Kritis Bagi Pemerintahan Baru

Berita Terbaru